Sesuaikan Kata dengan Perbuatan
Kitalah Aktor di dunia. Tergantung lakon mana yang kita pilih...
Halaman
Beranda
Selasa, 23 Februari 2010
Di Jejakmu
Di jejakmu telah kutanam melati
kusiram dengan air mata kerinduan
pada langkah yang tak lagi berayun
meniti sunyi saat purnama tiba
sedang malam membeku di jantungku
kini baru aku mengerti arti kasihmu
Batam, 7 Januari 2010
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar